Banyak inspirasi ID Card design yang bisa Anda gunakan dalam menunjang fungsi kartu tanda pengenal. Untuk membedakan kartu pengenal tersebut hal utama yang diperhatikan adalah desain. Karena setiap perusahaan pasti mempunyai desain yang berbeda-beda sesuai fungsi ID Card tersebut.ID Card mempunyai fungsi yang beragam bukan sekadar tanda pengenal saja.

Kartu ini dapat memudahkan semua urusan yang berhubungan dengan pekerjaan. ID Card juga dimanfaatkan oleh instansi pendidikan untuk membuat kartu pengenal bagi para pelajar. Bahkan banyak organisasi yang menggunakan ID Card bagi para anggotanya. Dengan kegunaan ID Card yang beragam tersebut bisa dibedakan dengan desain kartu tersebut.

ID Card design harus disesuaikan dengan fungsi dan sasaran kartu tersebut. Karena ID Card dari perusahaan tentu saja berbeda dengan ID Card dari instansi maupun organisasi lain. Saat ini ada banyak ide dan inspirasi desain kartu yang unik dan menarik yang bisa Anda terapkandangunakan.

Inspirasi Desain ID Card Unik

Banyak desain ID Card yang bisa Anda gunakan sebagai tanda pengenal. ID Card yang mempunyai desain unik akan lebih menarik dan disukai banyak orang. Bahkan dapat menunjang nilai formalitas dari kartu pengenal tersebut. Dengan menggunakan ID Card yang unik, Anda lebih percaya diri saat menggunakannya.

Untuk membuat desain ID Card yang unik perlu pemilihan warna yang menarik agar terkesan tidak monoton dan kaku.Gunakan warna yang colourful untuk desain ID Card Anda. Namun, pastikan warna tersebut tetap senada dengan warna dasar ID Card.

Anda bisa memilih warna yang lebih soft untuk latarnya. Sehingga tidak kontras dengan warna logo organisasi atau perusahaan. Pemilihan warna pastel juga sangat tepat untuk mendapatkan ID Card design yang menarik dan eye catching.

Warna adalah kunci utama dalam sebuah desain. Karena tampilan ID Card sangat dipengaruhi oleh warna yang digunakan. Namun, sebelum memilih warna yang sesuai perhatikan juga fungsi atau kegunaan ID Card tersebut serta perusahaan atau organisasi yang mengeluarkannya.

Pemilihan Bahan ID Card

Selain warna, desain ID Card juga sangat dipengaruhi oleh bahan yang digunakan. Saat ini bahan ID Card yang paling populer adalah hologram. ID Card berbahan hologram dapat digunakan untuk berbagai kebutuhan ID Card design. Baik itu untuk kartu karyawan, kartu pelajar, kartu member dan sebagainya.

Bahan hologram dapat memberikan kesan mewah dan elegan pada ID Card Anda.Selain material hologram, Anda juga bisa menggunakan baham lain, yaitu silver metallic. Bahan ini mempunyai kesan yang berbeda dan tetap elegan. Banyak perusahaan atau instansi yang menggunakan material ini untuk membuat tanda pengenal.

Walaupun terlihat simple namun silver metallic dapat sangat elegan dan tidak membosankan.Dari kedua material tersebut, Anda bisa memilih bahan untuk ID Card design terbaik. Karena bahan dapat mempengaruhi ketahanan kartu saat digunakan. Oleh karena itu, pililah bahan yang paling baik serta dapat mendukung pemilihan warna yang Anda inginkan.

Sehingga kartu Anda terlihat sangat menarik dan berbeda dari yang lain. Hal ini bisa menjadi ciri khas yang unik dan elegan untuk perusahaan Anda. Mengingat kartu ID ini bisa juga digunakan untuk ajang promosi perusahaan yang akan dilihat banyak orang.

Jika Anda sedang mencari jasa cetak kartu ID, hubungi JogjaCard.com. Kami menyediakan berbagai ID Card dengan bahan, desain, dan visual yang menarik. Anda bisa menentukan sendiri bahanyang diinginkan secara online melalui no. 0821-3783-0045 dan secara offline di jalan Veteran No 172 Kota Yogyakarta untuk konsultasi mengenai ID Card design Anda.

Inspirasi ID Card Design Unik, Menarik, dan Eye Catching