Ketika Anda menginginkan untuk melakukan cetak kartu pegawai terbaik, maka penting untuk memahami ukuran dari kartu pegawai. Pasalnya, terdapat beberapa perbedaan ukuran kartu pegawai yang perlu untuk Anda perhatikan dan ketahui berdasarkan dengan tujuan pembuatan kartu pegawai tersebut.
Dengan memahami ukuran kartu pegawai, maka Anda akan mendapatkan hasil dan kualitas kartu yang sesuai dengan keinginan Anda. Di sisi lain, pastikan untuk tidak melupakan agen percetakan kartu pegawai yang tepercaya dan terbaik untuk mendapatkan kualitas desain dan hasil kartu yang Anda inginkan.
Pahami Fungsi Pembuatan Kartu Pegawai untuk Perusahaan Anda
Pada dasarnya, terdapat beberapa alasan mengapa Anda diharuskan untuk melakukan percetakan kartu pegawai. Dengan melakukan cetak kartu untuk pegawai di penyedia jasa pembuatan kartu berpengalaman, maka Anda akan mendapatkan keuntungan. Beberapa fungsi pembuatan kartu pegawai bagi perusahaan Anda antara lain adalah sebagai berikut.
- Memberikan Kesan Formal
Fungsi pertama yang akan Anda dapatkan dengan cetak kartu pegawai terbaik adalah Anda akan mendapatkan kesan formal. Kesan formal cukup penting untuk Anda ketahui dan pertimbangkan. Dengan melakukan pembuatan kartu pegawai, maka Anda akan membuat pegawai Anda lebih formal sesuai dengan identitas perusahaan.
- Membedakan Antara Karyawan dan Non Karyawan
Di sisi lain, Anda juga dapat dengan mudah melakukan perbedaan antara karyawan dan non karyawan. Pasalnya, kartu pegawai hanya diperuntuhkan untuk karyawan saja. Sehingga, jika Anda menginginkan untuk menjaga keamanan dan infiltrasi, maka penting untuk membuat kartu pegawai.
- Memahami Divisi Karyawan dengan Jelas
Dengan membuat kartu pegawai, Anda juga dapat dengan mudah memahami divisi karyawan secara jelas dan mudah. Pasalnya, setiap perusahaan pastinya memiliki berbagai macam divisi yang berbeda-beda. Sehingga, dengan adanya kartu ini, maka pegawai akan lebih mudah antar satu divisi dengan divisi lainnya.
- Alat Promosi atau Branding
Dengan melakukan cetak kartu pegawai terbaik, Anda juga akan lebih mudah untuk melakukan promosi dan branding perusahaan. Pasalnya, branding serta promosi menjadi bagian yang cukup penting untuk membuat perusahaan mampu dikenal oleh publik. Sehingga, pastikan untuk memastikan hal-hal penting ini.
- Melakukan Kontrol Akses
Terakhir, Anda dapat dengan mudah untuk melakukan kontrol akses. Kontrol akses cukup diperlukan bagi Anda, khususnya untuk memudahkan karyawan memasuki ruangan kerjanya. Di sisi lain, dengan adanya kontrol akses ini, maka tidak semua orang dapat memasuki ruangan tersebut dengan mudah.
Ukuran Pembuatan dan Cetak Kartu untuk Pegawai yang Perlu Dipahami
Pada dasarnya, terdapat 4 ukuran kartu yang sering kali dicetak. Ukuran ini telah didasarkan pada standar ISO yang disesuaikan dengan standar kertas agar mudah untuk dilakukan percetakan. Ukuran pertama adalah ID-1. Ukuran ini diperuntuhkan untuk percetakan kartu ATM maupun debit.
Di sisi lain, cetak kartu pegawai terbaik berikutnya yang dapat Anda pilih antara lain adalah ID-2. Ukuran kartu ini jarang sekali untuk digunakan akibat ukurannya yang tidak pas dan sesuai. Sehingga, pastikan untuk menghindari jenis ukuran kartu ini untuk pembuatan kartu pegawai Anda.
Di sisi lain, Anda juga dapat memilih kartu dengan ukuran ID-3. Jenis ukuran kartu ini merupakan kartu yang memiliki ukuran pas untuk paspor dan visa. Jenis kartu ini memiliki ukuran panjang yang lebih panjang dibandingkan dengan jenis kartu lainnya yang dapat Anda temui.
Terakhir, yaitu kartu dengan ukuran ID-4. Jenis kartu dengan ukuran ini merupakan jenis kartu yang kerap kali digunakan untuk telepon seluler. Anda dapat menemukan jenis kartu ini untuk kartu SIM Card atau telepon seluler. Sehingga, pastikan untuk memahami ukuran yang tepat untuk kartu pegawai Anda.
Jika Anda membutuhkan percetakan kartu pegawai berkualitas, maka pilihlah jogjacard.com. Jogjacard.com merupakan satu-satunya jasa percetakan yang berkualitas. Anda dapat dengan mudah menghubungi nomor Whatsapp: 082137830045 dan alamat Jalan Veteran 172, Yogyakarta untuk melakukan cetak kartu pegawai terbaik.